Minggu, 29 April 2012

KETIKA HARI MULAI FAJAR

              Hari ini lah hari yang selalu aku tunggu .. Diamana aku mampu tersenyum melihat sesuatu yang dulu terlihat menyayat. ahhaha that’s look so silly .. tpi inilah kenyataan. Buat aku lebih baik jujur sama isi hati dari pada membohongi diri sendiri ,,, did you know ?? aku begini karena suatu ketika terselamatkan oleh seorang makhluk Allah. He found me ,,, ketika aku sedang kusut. dia bertanya dengan halusnya . sepanjang itu baru aku bisa cerita sama si Ustad ,, uda lama kenal sih .. tapi, perasaan gg enak aje. ehh tpi ternyata orangnya asik sumpah . dia bilang nih “kalo kamu gg perlu sedih . km tak perlu bersi keras untuk berusaha melupakan sesuatu. katanya agama kita mengajarkan untuk selalu ikhlas menerima segala sesuatunya tanpa perlu menentang takdir” ribet yak ?? yah dia bilang kalo km pasti bisa. yah kenyataannya sih emang bisa tapi selalu separo-separo “kata immawati” she’s my friend. ketika aku lumpuh tak berdaya .. semua sahabatku yang paling bermakna. mereka mau menuntun ku menitih jalan hidup yang sulit. kata ustad “ketika kamu merasa tidak di perdulikan atau disisihkan oleh seseorang yang merasa kamu tidak pantas ,, “ adalah hanya dengan mendo’akan yang terbaik untuknya ,,, karena dengan begitu secara tidak langsung aku akan belajar menerima . “sungguh itu jurus terjitu” karena kekuatan do’a adalah melebihi segalanya. sesungguhnya Allah akan mengabulkan apa saja yang hambanya inginkan dan butuhkan asalkan mereka telah pantas. 
      
             Aku tak ingin menjadi manusia munafik yang bermuka manis ketika harus menghadapi rival nya ,, aku memang selalu berusaha menghindarkan diri. terus terang ini jauh lebih bijaksana ketimbang aku harus mendapat predikat “baik” di depan seorang wanita tapi kenyatannya hati ku meronta-ronta. itu akan terlihat lebih jahat bukan ?? yah .. akan lebih baik kalo aku mendoakan mereka hidup bahagia dan tak berakhir sia-sia. untuk belajar bahagia itu tidak semudah membuat dirimu marah. itulah yg terjadi .. karena kita merasakan sakit maka tanpa sadar kita telah berfikiran sempit. hellllooooo… this world is too big for me ,,, memang terlalu cepat untuk mengatakan kalo itu akan menjadi masa depannya .. tapi tak apa.. aku percaya dia mampu mencari wanita solehah yang mampu mendampinginya. cantik luar dalam itu yang pasti .. insyaallah ada disana didalam diri wanita yg Ia pilih.  berbahagia untuk seseorang itu akan mempengaruhi otak kita menjadi pribadi yang bijaksana. tapi bukan berarti kita mengabaikan perasaan kita sendiri.. itu yang selalu harus di tekankan . karena kebnyakan orng salah kaprah dengan kalimat” aku bahagia jika dia bhagia” wooowwww .. lalu rela berkorban demi apapun .  ini pernyataan sesat. alias dzolim pada diri sendiri. berusahalah bangkit apapun alasannya toh hidup ini masih abu-abu. karena sesungguhnya fajar itu akan selalu pada ufuknya, iya hanya akan perlahan menghilang berganti dengan senja lalu kembali esok hari. “tidak ada yang tidak mungkin didunia ini” semoga kami selalu mendapatkan kebahagiaan sejati. dan satu kaliamat super adalah “bahwa semua orang tidak akan pernah merasakan keabadian sebelum dunia berakhir”